You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Peserta Kegiatan PKT SDPE Jaktim Meningkat 250 Persen
.
photo Nurito - Beritajakarta.id

Pelatihan Kewirausahaan Terpadu di Jaktim Diminati Warga

Pelatihan Kewirausahaan Terpadu (PKT) yang digelar Suku Dinas Perindustrian dan Energi (Sudin PE) Jakarta Timur diminati warga. Ini terbukti dari tingginya minat warga pada kegiatan PKT tahun ini yang mencapai 4.266 peserta.

Tahun ini jumlah pesertanya mengalami peningkatan hingga  250 persen atau mencapai 4.266 peserta,

"Jika dibandingkan tahun lalu, yaitu 1.600 peserta. Tahun ini jumlah pesertanya mengalami peningkatan hingga  250 persen atau mencapai 4.266 peserta," ujar Nurhidayat, Kepala Sudin PE Jakarta Timur, Jumat (23/8).

Dikatakan Nurhidayat, pelatihan dimulai sejak Maret hingga Agustus terbagi menjadi 109 kegiatan PKT dan digelar di kantor kecamatan, kelurahan, sekretariat RW, RPTRA dan gelanggang olahraga remaja (GOR).

40 Warga Ikut Pelatihan Usaha Makanan Minuman di RPTRA Cabe Rawit

"Meningkatnya angka peserta ini disebabkan karena tingginya minat warga dan karena sejalan dengan program Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Gubernur DKI Jakarta yang terus mendorong peningkatannya," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI Kembali Raih Penghargaan dari Kemendag

    access_time18-11-2024 remove_red_eye3662 personFolmer
  2. Camat Duren Sawit Sosialisasikan Pilkada di KBT

    access_time16-11-2024 remove_red_eye1063 personNurito
  3. Derai Hujan Masih Membasahi Jakarta Hari Ini

    access_time17-11-2024 remove_red_eye908 personTiyo Surya Sakti
  4. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye907 personFolmer
  5. Hujan Ringan Basahi Jakarta di Akhir Pekan

    access_time16-11-2024 remove_red_eye875 personNurito